Mencicipi Sepi Gunung di Musim Harus Banyak Menyepi
Bulan Maret ini, suami dan anak lanangku pergi ke gunung. Mereka berangkat dua hari sebelum kebijakan #diRumahAja resmi dikeluarkan oleh pemerintah Provinsi Banten pada tgl. 15/3/2020. Durasi...
View ArticleEnjoy Bengkulu City Tour
Pantai Panjang Bengkulu hari itu panasnya bukan kepalang. Saya datangi di waktu pagi, kulit bagai ditusuk-tusuk jarum. Saya kunjungi siang apalagi, matahari seakan sudah di atas kepala. Udara jadi...
View ArticlePolusi Berkurang Hikmah di Balik Musibah Corona
Langit Biru di BSD City, Serpong 01.04.2020Viral di media sosial postingan perbandingan tingkat polusi udara sebelum dan saat lockdown di China (www.earthobservatory.nasa.gov). Kanal-kanal dan pantai...
View ArticleRenyah Tawa di Hari Ultah Semoga Selalu Bahagia
Bulan April ini, baru saja di rumah ada yang memperingati hari lahir. Siapa lagi kalau bukan selimut hatiku, Mas Arif. Kami selalu saling memberi selamat bila ada yang ultah, walau tanpa perayaan,...
View ArticleMenikmati Madu Persada, Madu Murni Premium Sarat Khasiat
Madu Sehat Alami dari Madu PersadaHidup sehat, panjang umur, dan selalu bahagia adalah harapan setiap orang. Demikian juga saya, punya harapan baik untuk diri saya sendiri dan keluarga. Harapan itu...
View ArticleKepercayaan dan Kesempatan Berharga yang Harus Disyukuri
Kotak kayu berisiROG Phone II dari ASUS Indonesia mendarat dengan manis di kediaman saya pada tgl. 9 April 2020. Sebuah hadiah untuk Alief sebagai pemenang kategori video pada ajang Dyland Pros...
View ArticleLockdown Staycation di Hotel Grand Zuri BSD City
Telah berminggu-minggu suami bekerja di rumah (work from home), anak-anak belajar di rumah (home learning), dan saya pun tidak kemana-mana betah #DiRumahAja mengikuti aturan pemerintah selama Corona...
View ArticleBanjir Unfollow di IG, Ini Ulah Followers Assistant?
Aktivitas Instagram @Travelerien dalam dua minggu terakhir ini gencar unfollow banyak follower. Saya menemukan kejadian ini secara tidak sengaja. Setelah melakukan beberapa pengecekan, banyak kawan...
View ArticleTetap Sehat di Tengah Pandemi
Telah hampir 2 bulan sejak Pemerintah membuat aturan untuk warga agar bekerja, belajar, dan beribadah di rumah saja guna menekan laju penularan virus corona. Apakah rasa bosan mulai melanda?...
View ArticleJadi Camera Person Onedox Unboxing ROG Superpack
Sebelum pandemi, isi video di Onedox Channel cukup beragam, baik dari segi tema, gambar, pemain, maupun lokasi. Kondisi saat ini di mana orang-orang harus banyak mengisolasi diri di rumah menyebabkan...
View ArticleNonton Drama Korea Hiburan di Tengah Pandemi
Nonton Drama Korea Beberapa waktu lalu di FB (4/5/2020) saya posting foto selfie, foto ketika hendak mengikuti ASUS technical meeting conference bareng Blus dan media, eh taunya foto itu dibuat poster...
View ArticlePengalaman Sakit dan Dirawat di Rumah Sakit di Saat Pandemi
Sakit dan dirawat di Rumah Sakit di saat pandemi, bukan hal yang enak untuk dialami. Dalam situasi normal saja tak nyaman, apalagi saat wabah. Rasa cemas berlipat-lipat, ketakutan menggunung. Jika bisa...
View ArticleTertarik Membuat Travel Blog? Begini Caranya
Kamu suka traveling? Kalau iya, kamu adalah satu dari sekian banyak orang yang gemar traveling. Aktivitas traveling-mu akan lebih bermanfaat kalau kamu juga membagikan pengalamanmu ke penggemar...
View ArticleLangkah Kecilku dari Rumah Untuk Dukung Gerakan Jaga Bumi
Jaga bumi dari rumah saja, memangnya bisa? Bisa dong. Jika belum tahu caranya, coba deh baca E-Book “Kiat 50 Instagramer Jaga Bumi #DirumahSaja”. E-Book ini berisi kiat-kiat yang bisa banget...
View ArticleSerba Manis di Hari Lebaran, Pasta Gigi Sasha Sebagai Andalan
Assalamualaikum semua. Apa kabarnya? Masih di bulan Syawal ya, tentu masih bersukacita dalam suasana Hari Raya Idul Fitri, kan? Sama. Saya pun masih berbahagia merayakan lebaran di rumah saja....
View ArticleSekotak Asa Dalam Kiriman Doa, Semangat Bertahan di Tengah Wabah
“Pakeeet…!!”Suara teriakan kurir pengantar paket terdengar kencang dan berulang. Ia tidak berhenti memanggil hingga si pemilik rumah keluar, lalu bergegas pergi dengan seuntai senyuman ketika barang...
View ArticleMasuk UGD Bayar Biaya APD Rp 600 ribu
Masuk UGD kena Biaya APDSejak Ramadan sampai lebaran suami saya beberapa kali mengalami sakit akibat batu empedu. Rasa sakit ada di perut, datangnya tak tentu. Kadang pagi, siang, dan malam. Saat nyeri...
View ArticleSalah Duga Sakit Maag Ternyata Batu Empedu, Periksa dengan Teliti Biar Cepat...
Rawat Inap di Eka Hospital karena Batu EmpeduBulan Ramadan lalu suami saya mengeluh nyeri ulu hati yang hebat disertai perut kembung, mual, muntah, dan tidak bisa buang angin maupun buang air. Dugaan...
View ArticleOperasi Batu Empedu Ditunda Melulu, Ini Penyebabnya
Saya mau lanjut cerita tentang sakit batu empedu yang dialami oleh suami. Bukan untuk berbagi penderitaan agar mengundang simpati atau semacamnya, tapi untuk berbagi pengalaman atas apa yang terjadi...
View ArticleKecelakaan Motor, Sebuah Ujian di Tengah Ujian
Alief Ikhwan "Onedox"Allah SWT Maha Berkehendak Atas Segala SesuatuKecelakaan tunggal dialami oleh Alief Onedox anakku pada hari Minggu tgl. 21 Juni 2020. Kejadian sekitar pukul 6 pagi ketika...
View Article